Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2014

Tentang Cinta #1

Hi Assalamuallaikum.... Kata jalaludin ar rumi “Cinta adalah lukisan orang yang getir menjadi manis, sebab dasar semua cinta adalah kebajikan moral” , itu kata mereka yang telah melegenda dan menghasilkan banyak karya. How about you? Bagaimana dg kalian, apakah sama atau berbeda . Nulis (ngetik) artikel ini bener bener serasa curhat sama kalian(hehehe) tapi saya akan mencoba propesional (cieee). Okeh, cinta itu unik dan aneh .kenapa unik ? Yah karena berbeda dari hal lainnya dan dia bisa jadi sumber kekuatan diri kita. Then, kenapa aneh? Yah karena setiap orang merasakan hal yang berbeda dari cinta ini, ada yang bilang "cinta itu kejam", " cinta itu hanya kebohongan belaka" , atau yang lainnya. Oleh karena itu menurut saya " cinta adalah  tentang bagaimana anda memperhatikan, mengarahkan,mengikhlaskan dan memberikan semua yang terbaik untuk "hal" atau seseorang yang anda cintai." Teruslah bergerak, bergeraklah sampai kalian lelah dan disaat

Menyikapi rasa kecewa

Assalamuallaikum.. Di dalam kehidupan selalu ada periatiwa yang unik yang tidak pernah terpikirkan oleh kita sebelumnya. Beberapa hal menyenangkan tapi juga ada yang menyedihkan. Kita memang tak pernah tau apa maksud dari kejadian tersebut, kadang kita terlalu gembira dgn hal ini , kadang juga kita marah ataupun kecewa dengan hal ini. Namun sudah sepatutnya kita mengetahui bahwa yang Maha Mengatur telah menentukan semuannya dengan "pas" sesuai kondisi kita, hanya saja kita sering terburu buru mengambil sikap. Ketika kecewa melanda kita, yah kita harus tetap berpikiran positif , jernih tanpa melibatkan emosi. Memang menahan emosi kita bukan semudah memasak air atau yang lainnya, karena itu diperlukan latihan. "Siapa yang melatih?" Yah adalah Allah yang banyak memberikan latihn kepada kita, jelas tujuanNya adalah agar diri kita semakin kuat, karakter kita terbentuk dan diharapkan kita menjadi bijak dalam menyikapi permasalahan apapun. Masalah tiada yang besar selama

Sayangi dia dengan memperhatikannya

Assalamuallaikum para calon orang tua atau yg sudah jadi orang tua..heheu Pernah ngga nonton mini film "akibat pergaulan bebas " , di film itu diceritain tiga gadis yang cantik tapi hidupnya hancur akibat pergaulan bebas yg mereka lakukan. Yah... Namannya juga  "bebas"  jadi yah mereka ngelakuin segala hal seperti mabuk, nge "drugs", ML dsb. Untungnya di ending ceritannya tiga gadis itu punya niat buat jadi baik dan mereka sadar akan akibat pergaulan mereka yang salah ini. Sebenernya bukan cuma di film sih ya, mungkin disekitar kita pun sudah terjadi . buat nemuin anak muda penerus bangsa yg mabuk mabukan , pemakai narkoba, doyan ke prostitusi itu adalah hal yang gampang di zaman ini. Mungkin juga kita sudah masuk kedalam lingkup tersebut,buat yang udah terlanjur masuk ke lingkup tersebut gw saranin elu harus cepet cepet keluar dari lingkungan elu, kalau bisa pindah kontrakan / kosan atau pindah ke negara lain sekalian(hehe), karena akan sangat susah unt

Jangan Galau lagi sayang...

Assalamuallaikum sahabat saya yang kuper....heheheh Kemarin saya diajak oleh teman teman saya di kantor buat malem mingguan di Surabaya Night Carnival, ini adalah malam minggu ke2 saya di surabaya. Perjalanan dari tempat saya ke SNC kira kira 1 jam bila ditempuh dengan kendaraan besar beroda empat yang memiliki striping bertuliskan " Damri " ( haha, jg serius ya bacanya). Sesampainnya disana kami disuguhkan berbagai macam pemandangan yg luar biasa, mulai dari dekorasinya, lighting nya, panggung nya, stan stan nya sampai ke pengunjung yg memamerkan bagian aurat nya... Saya terdiam dalam keramaian memikirkan berjuta juta hal positif dan negatif yg tanpa seorangpun mengetahuinnya, ini benar benar masalah besar bagi saya. Kita tau didalam agama islam larangan larangan sudah sangat jelas, termasuk larangan yang mungkin saya langgar ini, tapi kita benar benar harus teliti memahaminnya. Pasti ada yang tersirat dari setiap kejadian hidup ini, pencipta kita pasti punya maksud dar

Tanda tanda Allah

Terkadang hidup ini tak sesuai dengan yang kita harapkan, lebih banyak ujian yang kita dapati ketimbang kenikmatan. Ujian yang mengharuskan kita untuk menangis, mengeluh , tertinggal di belakang, atau mungkin malah ada yang sampai harus berpisah dari orang tersayang. Semakin sering diuji semakin sering pula kita terlatih , ya terlatih untuk lolos dari ujian tersebut.  Test making people to be the best , sikapi dengan tenang segala ujian ataupun kenikmatan tersebut. Saat diuji tetap tenang... Dan saat diberi nikmat juga tenang. Kenikmatan ataupun Ujian adalah salah satu dari banyak cara dari Allah untuk memberi kita sesuatu yang kita butuhkan, tapi kita harus jeli memikirkan cara atau " tanda" dari Allah yang satu ini, I'll give you one example story , dulu ada seorang lulusan terbaik dari sebuah Madrasah Aliyah jatuh terbelenggu hutang yang cukup banyak, yang mengakibatkan dirinnya menikmati dekapan jeruji besi selama 2 bulan. Ketika dia keluar dari penjara tersebut, he